Senin, 14 November 2011

macam-macam sumber daya alam

1.sumber daya alam materi
  bila di manfaatkan adalah materi sumber daya alam 
2.sumber daya alam energi
  sumber daya alam yang menghasilakan energi
3.sumber daya alam hayati
  berbagai tumbuhan dan hewan yang ada di lingkungan kita
4.sumber daya alam ruang
  yaitu ruang atau tempat yang di perlukan manusia dalam melakukan aktivitas hidupnya
5.sumber daya alam waktu
  sumber daya alam waktu terikat dengan pemanfaatan sumber daya alam lainya

sumber: buku phibeta
tahun terbit: 2006
pengarang :Dra.Cut meurah regariana
                 Wangsa jaya,S.SI
                 Yuli katarina

Tidak ada komentar:

Posting Komentar